Total Pageviews

Saturday, October 23, 2010

Mesin Biodiesel "Biodiesel Machine"

Mesin Biodiesel
Kapasitas 2 Ton/hari
Menola Jarak,CPO, Kopra menjadi Biodiesel
  
Biodiesel Machine
Capacity of 2 tons / day
Rework distance, palm oil, copra into Biodiesel



Biodiesel merupakan bahan bakar yang terdiri dari campuran mono alkyl ester dari rantai panjang asam lemak, yang dipakai sebagai alternatif bagi bahan bakar dari mesin diesel dan terbuat dari sumber terbaharui seperti minyak sayur atau lemak hewan.

Sebuah proses dari transesterifikasi lipid digunakan untuk mengubah minyak dasar menjadi ester yang diinginkan dan membuang asam lemak bebas.

Setelah melewati proses ini, tidak seperti minyak sayur langsung, biodiesel memiliki sifat pembakaran yang mirip dengan diesel (solar) dari minyak bumi, dan dapat menggantikannya dalam banyak kasus. Namun, dia lebih sering digunakan sebagai penambah untuk diesel petroleum, meningkatkan bahan bakar diesel petrol murni ultra rendah belerang yang rendah pelumas.

Dia merupakan kandidat yang paling dekat untuk menggantikan bahan bakar fosil sebagai sumber energi transportasi utama dunia, karena ia merupakan bahan bakar terbaharui yang dapat menggantikan diesel petrol di mesin sekarang ini dan dapat diangkut dan dijual dengan menggunakan infrastruktur sekarang ini.

Penggunaan dan produksi biodiesel meningkat dengan cepat, terutama di Eropa, Amerika Serikat, dan Asia, meskipun dalam pasar masih sebagian kecil saja dari penjualan bahan bakar. Pertumbuhan SPBU membuat semakin banyaknya penyediaan biodiesel kepada konsumen dan juga pertumbuhan kendaraan yang menggunakan biodiesel sebagai bahan bakar.

Biodiesel is a fuel consisting of a mixture of mono-alkyl esters of long chain fatty acids, which are used as an alternative fuel of the diesel engine and is made from renewable sources such as vegetable oils or animal fats.

A process of transesterification of lipids used to convert the base oil to the desired esters and remove free fatty acids. After going through this process, unlike straight vegetable oil, biodiesel has combustion properties similar to diesel (diesel) from petroleum, and can replace it in most cases. However, he is more often used as an additive to petroleum diesel, increase diesel fuel low sulfur petrol ultra pure low lubricant.

He is the closest candidate to replace fossil fuels as an energy source in the world of transportation, because it is a renewable fuel that can replace diesel in petrol engine now and can be transported and sold using today's infrastructure.

The use and production of biodiesel is increasing rapidly, especially in Europe, USA, and Asia, although the market is still a small fraction of the fuel sales. Growth in retail outlets create more supply biodiesel to consumers as well as the growth of vehicles using biodiesel as fuel.


PROSES PEMBUATAN BIODIESEL DARI JARAK

BIODIESEL PRODUCTION PROCESS OF DISTANCE


PROSES PEMBUATAN BIODIESEL DARI KOPRA

BIODIESEL PRODUCTION PROCESS OF COPRA


PROSES PEMBUATAN BIODIESEL DARI CPO

BIODIESEL PRODUCTION PROCESS OF CPO




4 comments:

  1. Tolong britau harganya yg kapasitas 100l... mskasih

    ReplyDelete
  2. Tolong info mengenai spesifikasi alat dan harganya berapa.?
    Tolong kirim ke email ahmadmn92@gmail.com
    Terima kasih

    ReplyDelete
  3. Ralat. Email ahmadmnur92@gmail.com

    ReplyDelete